Antisipasi Gangguan Keamanan: Patroli Sebelum Sahur oleh Polsek Cisaat

    Antisipasi Gangguan Keamanan: Patroli Sebelum Sahur oleh Polsek Cisaat

    CISAAT - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Patroli Sebelum Sahur digelar oleh Polsek Cisaat  Polres Sukabumi Kota dalam upaya menjaga dan memelihara ketertiban dan keamanan di bulan suci Ramadhan  di wilayah Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi.Jumat (29/03/2024).


    "Bukan hanya kegiatan menjaga dan memelihara keamanan saja yang dilakukan Polsek Cisaat Saat bulan suci Ramadhan kita juga lakukan patroli sahur, " jelas Akp Yanto Sudiarto, Kapolsek Cisaat Polres Sukabumi Kota.

    Yanto mengatakan kegiatan ini merupakan tugas kepolisian dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat terutama di dalam bulan suci Ramadhan dan sekaligus Program polres sukabumi kota selama bulan suci ramadhan "PAS SAHUR" (patroli sebelum Sahur).

    "Dengan patroli sebelum sahur diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dalam menjalankan ibadah puasa ", Ucap Kapolsek Cisaat.

    polres sukabumi kota kota sukabumi indonesia akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Sebelum Sahur " PAS SAHUR" Digelar...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cisaat Gencar Lakukan Patroli Sebelum...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Polda Jabar Bongkar Situs Judol Beromzet Ratusan Juta
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi

    Ikuti Kami